php-native

Aplikasi Inventaris Barang Kantor dengan Php berbasis Web

Download Source Code aplikasi inventaris barang kantor dengan php berbasis Web. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemograman php native, sedangkan untuk databasenya saya menggunakan database mysql. Aplikasi ini dikembangkan dan dibagikan secara gratis, aplikasi ini sudah saya testing dan hasilnya dapat berjalan dengan baik. Semoga aplikasi ini dapat membantu anda dalam belajar, menyusun tugas sekolah maupun kuliah.

Aplikasi ini bisa dijadikan pilihan dalam inventaris barang yang dimiliki kantor. Sistem ini memang dikembangkan dengan maksud dan tujuan untuk mempermudah mengelola data inventaris barang kantor. Sehingga pengelolaan data dapat dilakukan dalam waktu yang lebih singkat serta sistematis, oh iya aplikasi ini mempunyai 2 akses diantaranya akses admin dan akses pimpinan.

Sistem Requirement :

  • PHP Native
  • Database MySQL
  • Xampp / PHP 5.6

Panduan Instalasi Aplikasi :

  1. Ekstrak file menggunakan aplikasi WinRAR.
  2. Copy folder inventarisbarang, lalu pastekan ke dalam folder htdocs.
  3. Aktifkan Apache dan MySQL pada
  4. Buka localhost/phpMyAdmin pada browser anda.
  5. Buat database baru dengan nama inventarisbarang.
  6. Import database aplikasi ke dalam databse inventarisbarang.
  7. Jalankan alikasi dengan nama localhost/ inventarisbarang /index.php, pada browser anda.

Dalam program aplikasi ini terdapat beberapa fitur yang bisa digunakan untuk melakukan pengolahan data terkait inventaris barang. Berikut fitur-fitur yang dimiliki oleh aplikasi:

Fitur aplikasi Bagian admin

  • Data Pengguna Sistem
  • Data Master Barang
  • Data Master Bagian
  • Data Transaksi Pengajuan
  • Data Transaksi Pembelian Barang
  • Laporan Pengjuan
  • Laporan Pembelian Barang

 

Fitur aplikasi Bagian Pimpinan

  • Data Transaksi Pengajuan
  • Data Transaksi Pembelian Barang
  • Laporan Pengjuan
  • Laporan Pembelian Barang

 

Alur kerja Aplikasi

Sedikit penjelasan mengenai aplikasi inventaris barang kantor ini.

Sebelum melakukan transaksi pengajuan barang inventaris Anda harus mengimputkan data Master terlebih dahulu, setelah itu Anda dapat melakukan transaksi pengajuan barang, dan transaksi pembelian barang.

Untuk laporan Anda dapat mengatur tanggal awal dan akhir pembuatan lapuran dan dapat di cetak dan di simpan dalam bentuk PDF.

Jika temen-temen tertarik dengan aplikasi inventaris barang berbasis web langsung saja kunjungi link di bawah ini untuk mendownloadnya source Code lengkapnya. aplikasi inventaris barang ini di kemas dalam bentuk zip. sedangkan untuk akses aplikasinya username dan passwordnya “admin | admin”. Sedangkan akses untuk pimpinannya “pimpinan | admin”.

Download Aplikasi

 

Download Aplikasi Inventaris barang PHP – Mediafire

 

Download Aplikasi Inventaris barang PHP – Dropbox

 

Sekian Postingan saya kali ini tentang Aplikasi Inventaris Barang Semoga bermanfaat, jika ada pertanyaan jangan sungkan-sungkun untuk corat-coret dalam kolom komentar, dan sekiranya membantu anda jangan lupa untuk berbagi ke temen-temen anda yang sedang membutuhkan, bantu support juga dengan mengklik iklan. Terima kasih.

 

bangaziz

View Comments

Share
Published by
bangaziz

Recent Posts

Aplikasi Sistem Informasi Harga Pokok Produksi dengan Php Mysql berbasis Web

Download Source Code Aplikasi Sistem Informasi Harga Pokok Produksi dengan Php Mysql berbasis web, Aplikasi…

1 year ago

Download Aplikasi Xampp Versi 5.6 for Windows 64 bit Gratis

Download Aplikasi Xampp Versi 5.6 for Windows 64 bit Gratis Xampp Merupakan Aplikasi web server…

2 years ago

Contoh Pesan Alert Bootstrap dan Cara Membuatnya

Alert merupakan salah satu kelebihan pengguna bootstrap yang akan kita bahas. Pada Tutorial bootsrap Part…

2 years ago

Cara Membuat CRUD sederhana dengan PHP dan Mysqli- edit dan hapus data

Postingan yang akan saya upload kali ini masih seputar tentang cara membuat CRUD dengan php…

2 years ago

Cara Membuat CRUD sederhana dengan PHP dan MySQLi – input Data

Cara Membuat CRUD sederhana dengan PHP7 dan Mysqli menginput Data -Apakabar teme-teman selamat datang kembali…

2 years ago

Cara Membuat Laporan PDF dengan PHP mysql

Cara membuat cetak Print laporan PDF dengan PHP mysql dengan MPDF – Laporan adalah salah…

2 years ago

This website uses cookies.